Download Skripsi Computer Science:Analisis Dan Perancangan Aplikasi Steganalisis Pada Media Citra BMP Dengan Metode Enhanced Least Significant Bit
BAB 1 PENDAHULUAN
1. Latar Belakang Internet
sudah berkembang menjadi
salah satu media
komunikasi data yang
sangat populer. Kemudahan
dalam penggunaan dan
fasilitas yang lengkap
merupakan keunggulan yang
dimiliki oleh internet,
dan bukan menjadi
satu rahasia umum
lagi dikalangan masyarakat
pengguna internet pada saat sekarang ini. Akan tetapi, seiring dengan
berkembangnya media internet
dan aplikasi yang
menggunakan internet semakin
bertambah pula kejahatan
dalam sistem informasi.
Dengan berbagai teknik pengambilan informasi secara ilegal yang
berkembang, banyak yang mencoba untuk mengakses
informasi yang bukan haknya. Untuk itu, sejalan dengan berkembangnya media
internet yang sangat
cepat ini harus
juga diikuti dengan
perkembangan pengamanan dalam
sistem informasi yang berada dalam media internet tersebut.
Berbagai macam
teknik yang digunakan
untuk melindungi informasi
yang dirahasiakan dari
orang yang tidak
berhak telah banyak
dilakukan dalam upaya mengamankan suatu
data penting dengan
menggunakan sistem kriptografi
yang melakukan enkripsi
sebelum data penting
tersebut ditransmisikan. Tindakan pengamanan
menggunakan cara tersebut
ternyata dianggap belum
cukup dalam mengamankan suatu data karena adanya
peningkatan kemampuan komputasi. Berbeda dengan teknik kriptografi, steganografi
menyembunyikan pesan rahasia sehingga bagi orang
awam tidak menyadari
keberadaan pesan yang
disembunyikan. Teknik ini sering digunakan
untuk menghindari kecurigaan
orang dan menghindari
keinginan orang untuk mengetahui
isi pesan rahasia tersebut. Caranya dengan menyembunyikan informasi
rahasia di dalam
suatu wadah penampung
informasi dengan sedemikian rupa
sehingga keberadaan informasi
rahasia yang ditempelkan
tidak dapat dilihat.
Judul judul skripsi 2 Wadah penampung informasi tersebut dapat
berbentuk berbagai jenis file multimedia digital
seperti teks, citra,
audio, video. Pada
skripsi ini difokuskan
pada wadah penampung
berupa citra digital.
Penggunaan wadah penampung
berupa citra digital karena adanya batasan kepekaan manusia dalam
hal sistem visualisasi.
Salah satu
jenis citra digital
adalah BMP (Bitmap
Image) format file
ini merupakan format grafis yang fleksibel untuk platform Windows sehingga dapat dibaca oleh
program grafis manapun. Format
ini mampu menyimpan informasi dengan kualitas tingkat 1 bit sampai 24
bit. Kelemahan format file ini adalah tidak mampu menyimpan alpha channel serta ada kendala dalam pertukaran
platform. Untuk membuat sebuah
objek sebagai desktop wallpaper, simpanlah
dokumen Anda dengan
format file ini.
Anda dapat mengkompres format
file ini dengan kompresi RLE.
Format file ini mampu menyimpan
gambar dalam mode warna RGB, Grayscale,
Indexed Color, dan Bitmap.
Selain itu format citra ini
banyak digunakan pada berbagai aplikasi berbasis web dan
desktop. Serta kompatibel
(sesuai) dengan berbagai
perangkat elektronik visual dan komputer. Dengan adanya tuntutan akan
kecepatan dan portabilitas serta efisiensi dalam
pengaksesan media teknologi
informasi, banyak dilakukan
berbagai evolusi pengembangan teknologi komputer. Dengan berkembangnya dunia multimedia, maka steganografi
menggunakan file-file multimedia
ini sebagai kedok
untuk menyembunyikan pesan.
Lalu lintas file-file
multimedia di internet
sudah biasa sehingga akan mengurangi kecurigaan akan
adanya pesan rahasia. Teknik steganografi yang
akan digunakan adalah
menggunakan citra digital
sebagai wadah penampung dari pesan yang akan disembunyikan.
Teknik untuk mengetahui apakah terdapat suatu pesan tersembunyi dalam suatu media disebut steganalisis. Dengan melakukan
steganalisis, kemudian dapat dilakukan tindak lanjut
terhadap media penampungnya,
apakah akan dihancurkan
agar pesan tidak
dapat diketahui oleh
siapapun, ataukah akan
dilakukan ekstraksi sehingga
isi pesan yang dikirimkan dapat
diketahui.
Judul judul skripsi 3 Jika
seseorang mengirimkan pesan
kepada kerabatnya, maka
tidak dapat dipastikan apakah terdapat pesan tersembunyi
di dalamnya. Ada kalanya, mengetahui apakah terdapat
pesan tersembunyi di
dalam pesan yang
dikirimkan oleh seseorang menjadi
begitu penting. Dengan
mengetahui isi pesan
yang disembunyikan, diharapkan dapat mencegah hal-hal yang tidak
diinginkan.
Hal
inilah yang melatarbelakangi dipilihnya
topik steganalisis dengan
tujuan untuk dapat
mengetahui cara mendeteksi
pesan yang disisipkan
dengan metode steganografi
LSB dalam suatu
citra digital, karena
media penampung yang
umum digunakan untuk
menyembunyikan pesan rahasia dan tidak menimbulkan kecurigaan adalah citra digital. Sementara, metode
steganografi LSB adalah metode steganografi yang sederhana dan mudah diimplementasikan oleh
banyak orang. Pada citra digital hasil
penyisipan pesan dengan metode LSB, metode pendeteksian pesan secara visual yang umum digunakan adalah Enhanced LSB.
2. Perumusan Masalah Adapun
yang menjadi perumusan
masalah dalam skripsi
ini adalah membangun aplikasi
steganalisis pada media
citra Bmp dengan
menggunakan metode Enhanced Least
Significant Bit. Melihat
perubahan bit-bit setelah
dilakukan penyisipan dan setelah
terjadinya proses steganalisis.
3. Pembatasan Masalah Batasan masalah dalam Skripsi ini meliputi : a.
Steganalisis dilakukan pada
citra digital dengan
format bitmap (.bmp)
dan tidak terkompresi.
b. Steganalisis dilakukan pada citra digital
dengan teknik penyisipan LSB.
Contoh Skripsi Computer Science:Analisis Dan Perancangan Aplikasi Steganalisis Pada Media Citra BMP Dengan Metode Enhanced Least Significant BitDownloads Versi PDF >>>>>>>Klik DisiniArtikel terkait skripsi diantaranya : Judul judul skripsi,contoh judul skripsi, contoh skripsi,contoh proposal,download skripsi, proposal skripsi, Kumpulan Contoh skripsi, contoh artikel, contoh makalah,proposal penelitian, karya tulis, judul seminar akuntansi, proposal tentang, beasiswa disertasi, laporan ta, tugas ta, tesis akuntansi keuangan, tesis kesehatan, proposal tesis akuntansi, contoh-contoh tesis, tesis gratis, tesis contoh, contoh bab 1 tugas akhir, kumpulan tugas akhir akuntansi, proposal pengajuan tugas akhir, contoh laporan tugas akhir akuntansi, judul tugas akhir jurusan akuntansi.
0 komentar:
Posting Komentar